Simone Inzaghi Akui Inter Milan Hilang Fokus di Akhir Laga Kontra Napoli
4 days ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Italia: Simone Inzaghi mengonfirmasi bahwa Inter Milan harus beradaptasi dengan kondisi cedera dalam hasil imbang 1-1 melawan Napoli. Ia juga menyoroti bahwa jadwal padat berperan dalam kebobolan gol penyeimbang di menit-menit akhir.